Debu Jalan

Di sekolah banyak terjadi pembodohan
Di ruang-ruang gelap banyak terjadi nya penindasan
Di pemerintahan banyak yg kelakuannya seperti setan
Di jalan banyak jasad-jasad berserakan

Semua begitu karna suatu sistem yg salah
Semua begitu karna suatu kebijakan yg salah
Semua begitu karna masih banyak yg tak peduli dengan keadaan sekitar
Kalian diam dan nurut dengan kebijakan pemerintahan? Kalian kacung penguasa namanya!

Lawan arah
Pikirkan dgn logis
Gunakan hati kalian
Lalu teriak lah dengan keras dan lantang
"apa yg telah kuperbuat pada negri ini?!"
"Apa yg sudah kiberikan pada negri ini?!"

Tidak, kalian tidak salah. Kita cenderung ingin hidup aman
Aman?
Aman dgn segala otak bebal kalian yg selama ini taat pada aturan-aturan yg malah menghambat kehebatan kalian? Aplikasikan lah!

Kita layaknya debu jalan
Melayang diantara asap-asap kotor
Tak tahu kemana arahnya, hanya ikuti angin saja mau membawa kau kemana
Lalu menempel pada suatu object yg tak jelas, tak nyaman dan bahkan yg kau tak suka

Entah bagaimana cara melawan angin itu agar tak terbawa
Angin ibarat pemerintah & penguasa
Mereka membawa kita kemana pun inginnya, yg jelas ini misioner!

Tahu mengapa kita mudah terbawa arus mereka?
Karna debu itu terpencar! Tak ada yg bersatu padu seperti emas yg jika bersatu akan sangat mahal

Bersatu lah agar tak seperti debu, dan jadilah emas yang menawan

"Ibnuprasetyo"

Muhammad Ibnu Prasetyo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Social Media

Follow us on Twitter
@ibnuuprasetyo

Follow us on Instagram
@ibnupra