Wisuda Ku

Lika-liku kuliah sangat meninggalkan kesan
Entah manis atau pahit
Aku hanya menikmati

Kini aku berada diakhir masa kuliah, hanya satu langkah lagi agar aku resmi dikatakan lulus, yaitu Wisuda
Sebenarnya menurutku ini hanya rangkaian acara yang sangat biasa
Tidak ada yang istimewa dari duduk mendengarkan rektor bicara di mimbar, hiburan musik, satu persatu wisudawan naik panggung lalu di salami oleh rektor, berofoto ria bersama kawan dan keluarga..

Tapi kini aku di pusingkan oleh tuntutan dari wisuda itu sendiri
Bukan karena hal pernaik-pernik dan sebagainya
Tapi adalah bayar Uang Wisuda nya
Aku tidak enak jika menjelaskan alasannya karena menyangkut dengan keluarga
Mungkin karena hal Uang Biaya Wisuda yang segitu mahalnya itu sendiri aku jadi berpikir tentang acara wisuda fungsi utamanya adalah apa ?
Hanya selebrasi semata kah ? atau kepentingan untuk mengambil keuntungan (baca: bisnis) atau hal lain lainnya ?
Hmm.. entahlah, kepala ku sudah cukup pusing untuk memikirkan skripsi ku yang dua minggu lalu baru selesai di hardcopy

*update
Ternyata saya jadi ikut wisuda juga haha demi menyenangkan hasrat dari hasil perjuangan biaya orang tua
-
Muhammad Ibnu Prasetyo
@ibnupra

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Social Media

Follow us on Twitter
@ibnuuprasetyo

Follow us on Instagram
@ibnupra